Portal Yang Berbagi Informasi Tentang Pengetahuan dan Ilmu

Membuat Kalkulator Online Menggunakan HTML

by Fikri , at 9:54 PM , have 0 komentar
Membuat Kalkulator melalui VB (Visual Basic) mungkin sudah biasa karena mudah dan banyak orang yang bisa tapi lain dengan ini karena menggunakan HTML masih belum banyak yang tahu, jadi anda harus bisa kalau perlu dikembangin menjadi yang lebih menarik dari saya. Membuat Kalkulator Online ini cukup mudah diikuti karena menggunakan ilmu dasar pemrograman yaitu select case, if then else dan sedikit ilmu php. Membuat Kalkulator PHP ini dibisa diikuti dengan mudah, untuk cara lebih lengkapnya anda bisa membaca caranya dibawah ini:

Langkah-Langkah Membuat Kalkulator Online
1. Anda harus mempunyai hosting, jika anda tidak mempunyai hosting anda bisa mendapatkannya yang gratis di Idhostinger.com. Lalu anda buat akun, hosting dan domain gratis.
2. Sesudah anda mempunyai hosting dan domain, langkah selanjutnya mengcopy code dibawah kedalam notepad.
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Aplikasi Kalkulator Online</title>
</head>
<body bgcolor="#CFCFF2">
<main>
<!--Membuat Kolom Ke Tengah-->
<article style="width:40%;float:left;margin:40px 30%;text-align:center">
<h1>Kalkulator Mas Fikri</h1>
<form method="post" action="kalkulatormasfikri.php">
<!--Input Angka Dan Pemilihan Operasi-->
<input type="text" size="3" name="x" id="x" />
  <select name="hitung" id="hitung">
    <option value="1">+</option>
    <option value="2">-</option>
    <option value="3">x</option>
    <option value="4">/</option>
  </select> <input type="text" size="3" name="y" id="y" />
<!--Ini Bagian Proses-->
<input type="submit" name="submit" value="=">&nbsp;&nbsp;<?php
$x ="".$_POST['x']; //Variable Angka Pertama
$y ="".$_POST['y']; //Variable Angka Kedua
//Pemilihan Operator Matematika Combo Box & Proses Perhitungannya
$hitung = "".$_POST['hitung'];
if ($hitung==1) {
$hasil=$x+$y;
} elseif ($hitung==2) {
$hasil=$x-$y;
} elseif ($hitung==3) {
$hasil=$x*$y;
} else {
$hasil=$x/$y;
}
//Menampilkan Output Hasil Perhitungan
echo "$hasil";
?>
</form>
<br>Created By : <a href='http://seo-powers.blogspot.com'>Mochammad Fikri</a>
</article>
</main>
</body>
</html>

3. Langkah selanjutnya save notepad tersebut dengan kalkulator.html
4. Upload ditempat hosting anda, dan buka html tersebut.
5. Selesai.

Semoga anda yang membaca artikel ini bisa Membuat Kalkulator Online dan anda harus mengembangkannya menjadi yang lebih bagus daripada yang saya.
Membuat Kalkulator Online Menggunakan HTML
Membuat Kalkulator Online Menggunakan HTML - written by Fikri , published at 9:54 PM, categorized as HTML . And have 0 komentar
No comment Add a comment

Silahkan berkomentar dengan baik. Komentar anda sangat diperlukan untuk perkembangan Blog ini. Gunakan lah OPEN ID. Komentar disini tanpa kode verifikasi. Baca juga Posting lain | Daftar Isi

Cancel Reply
GetID

© Matematika

© Fisika

© Kimia

Copyright ©2013 Pengetahuan Olandsky
-->